ipv4 dan ipv 6
Artinya : pengguna mungkin menjumpai dan masalah lain yang mungkin terjadi karena naik turunnya beban troffic internet pada saat ini .
Ipv 4 merupakan protokol tanpa koneksi yang berarti pengiriman paket data akan tetap dilakukan tanpa harus memastikan apakah perangkat yang dituju sudah siap .keunggulan ipv 4 adalah protokol ini bisa mengirimkan paket melalui jalur alternatif apabila koneksi sedang terlambat atau router mengalami masalah .
Ipv 6
Fungsinya mirip dengan internet protocol versi (ipv 4)yang menyediakan alamat khusus bagi semua perangkat yang terhubung keinternet namun tidak seperti ipv 4 ,ipv 6 menggunakan alamat 128- bit
Ruang alamat 128 bit memungkinkan sekitar 340 undeciion alamat atau 1.028 kali lebih banyak daripada ipv 4
Alamat ipv 6 memuat angka dan huruf ditulis dalam delapan. Kelompok angka heksadesimal empat digital , dipisahkan oleh titik dua.
Header ipv 6 memiliki format baru yang dirancang untuk memininalkan overhead sehingga pemrosesan paket menjadi lebih efisien .kemudian ,perbedaan ipv 4dan ipv 6lainnya adalah ,network address translation (NAT)tidak dibutuhkan dengan ipv 6 sehingga mengembalikan konektivitas end - to - end pada lapisan ip
Fungsi ipv 6 adalah untuk memenuhi kenutuhan yang lebih banyak akan alamat ip di internet mesti begitu ,ipv 4 juga masih diperlukan .
Pada dasarnya perbedaan ipv 4 dan ipv 6 terletak pada format dan ukurannya dimana ipv4 merupakan alamat numerik ( hanya angka ) 32- bit sementara ipv 6 merupakan alamat alfunumerik ( berisi huruf ) berukuran 128 - bit .
0 Response to "ipv4 dan ipv 6"
Post a Comment