Perbedaan IPv4 dan IPv6

Assalamualaikum
Halo teman-teman
Okk!!, sekarang saatnya kita tahu apa itu IP address?
Yukkk belajar bareng
IP address adalah, serangkaian angka yaaa, menjadi sebuah indentitas perangkat yang terhubung dengan internet atau infrastruktur jaringan lainnya, memiliki fungsi seperti nomor rumah pada sebuah alamat,yaitu berfungsi agar data yang kita kirim dapat dikirimkan ke perangkat yang tepat, fungsi IP address adalah untuk menghubungkan berbagai perangkat agar bisa saling mengirim dan menerima data
Hum, sekarang kita memahami IP versi 4 dan IP versi 6
IP address versi 4 adalah versi 1 IP address yang sering digunakan
Kelebihan versi 4 ini adalah merupakan protokol Tanpa koneksi artinya jika kalian mengirim paket data,akan tetap dilakukan tanpa kita harus memastikan apakah perangkat yang kita tuju sudah siap belum
Versi alamat IP ini adalah 32-bit, yaitu format yang seringkali digunakan di address saat ini, alamat terdiri dari 4 angka desimal,yang dipisahkan oleh tiga titik, dimulai dari 9 hingga 255
Contoh
A).192.0.2.146
Bisa menyediakan 4,3 miliar alamat
IP versi 6
Sebutan lain versi ini adalah internet protocol genertaion(IPng)
Yang berfungsi mirip versi 4,yang bisa menyediakan alamat khusus bagi semua perangkat yang terhubung ke internet, namun ini berbeda dengan versi 4,yakni mengunakan alamat 128-bit
Kelebihan versi 6 ini adalah bisa menampung 1.028 kali lebih banyak dari versi 4
Contohnya
2001:db8:3333:4444:CCCC:DDDD:EEEE:FFFF
IP HEADER adalah informasi meta diawal paket ip
Kalau kita bahas kecepatannya antara IPV4 DAN IPV6
Memiliki kecepatan yang sama dalam koneksi langsung, Namun performanya lebih unggul versi ip 
Ok teman teman itu saja yang saya bisa sampaikan,maaf yaa kalau ada kata yang salah
Bayyyy, semoga kalian paham

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Perbedaan IPv4 dan IPv6"

Post a Comment