MESIN CUCI PIRING OTOMATIS
sesuai dengan namanya,mesin cuci piring berfungsi sebagai untuk membersihkan piring yang kotor dari minyak,lemak,dan kotoran yang menempel.
berikut adalah cara kerja mesin cuci piring otomatis :
~ menambahkan air ke dalam mesin
~ memanaskan air ke suhu yangn sesuai untuk membersihkan piring
~mrmbuka dispenser sabun cuci piring pada waktu yang tepat secara otomatis
~ memasukan air ke dalam mesin jet dan mennembakan air ke piring kotor
~mengalirkan air ke saluran air kotor
~menyemprotkan lebih banyak air ke piring untuk membilas piring
~menyalurkan air tersebut ke saluran air
~ memanaskan udara dalam mesin untuk mengeringkan piring
Dishwasher

untuk memastikan mesin dapat bekerja dengan baik,terdapat timer yang mengatur seberapa panjang siklus pembersihan berlangsung.
ada pula beragam sensor di dalam mesin yang dapat mencegah piringmu kotor,rusak,belah,atau terlalu panas .
bahkan di beberapa mesin cuci piring ,ada sensor yang dapat mendeteksi kotoran air yang masuk ke dalam mesin.
👏TIDAK MEMASUKAN BARANG SEMBARANGAN
tidak semua peralatan makan dapat kamu cuci di dalam mesin cuci piringn
berikut ini adalah beberapa alat makan yang tidak boleh cuci di mesin :
~ berbahan kayu
~gelas anak yang memiliki gambar
~ piring anti lengket
~ peralatan yang harganya mahal
alat makan tersebut akan lebih mudah rusak jika di cuci di mesin cuci.
0 Response to "MESIN CUCI PIRING OTOMATIS"
Post a Comment