Cara menanam mentimun
# CARA PROSES MENANAM MENTIMUN
*Mentimun biasa
Mentimun jenis ini yang paling sering kita temukan. Timun memiliki ciri-ciri kulit buah yang tipis dan lunak, warna buah masih muda berwarna hijau keputihan.Jika sudah tua, warna buah akan berubah menjadi cokelat.
*Mentimun watang
Mentimun watang sedikit berbeda dengan mentimun biasa. Kulit buah timun ini lebih tebal dan agak kaku. Warna buah saat muda hijau keputih-putihan. ketika sudah tua mentimunnya, warna buah akan berubah menjadi kuning tua.
*Mentimun wuku
kulit mentimun wuku agak tebal. Warna buah mentimun wuku pada saat masih muda adalah kuning cokelat. Ketika tua, warna buah akan berubah menjadi cokelat.
*Mentimun bonteng suri
Jenis mentimun ini terkenal dari bentuknya yang lebih besar. Umumnya, mentimun suri memiliki ukuran lebih dari10 kali besar daripada timun umumnya. Bentuknya lonjong atau oval. Rasanya repui.
Jika timun ini pada umumnya dijadikan makanan sampingan , timun ini umumnya buat jus mentimun .
*Mentimun krai
Timun krai memiliki penampilan buah yang halus. Warna buah bagian dalamnya kekuning. Ciri khasnya adalah buah bergaris-garis putih. Buah mentimun krai biasa hanya dimakan sebagai lalap.
0 Response to "Cara menanam mentimun "
Post a Comment