Mengenal Smart Home

 Assalamu'alaikum wr.wb. salam sejahtera untuk kita semua, semoga kita diberi sehat dan panjang umur aamiin. Di kesempatan kali ini saya akan memberitahukan kepada kalian apa itu smart home dan apa kelebihan dan Kekurangan, simak bacaan berikut ini.

Sumber: https://images.app.goo.gl/3GZPRkjhkSdYoVcz5


1. Apa Itu Smart Home

Sebenarnya smart home itu rumah yang sudah maju atau full teknologi, seperti sistem penerangan, sistem keamanan, bahkan alat otomatis untuk memasak, dan lain lain alat canggih. Rumah canggih ini sering di manfaatkan untuk mempersingkat waktu dalam membersihkan rumah, rumah canggih seperti itu sebagian besar memanfaatkan untuk keamanan rumah.

Sumber: https://images.app.goo.gl/iDyexNry52BZ5mW26


2. Kelebihan Smart Home

  1. Mudah untuk menghidupkan dan mematikan AC,TV,Lampu, hanya dengan satu smartphone dengan cepat.

  2. Tidak perlu  mengecek rumah ke sana kemari kalau ada masalah di rumah, dengan smart home kita tidak usah repot repot ke sana kemari karena jika ada masalah di rumah akan ada notif dari smartphone canggih tersebut.

  3. Kita juga dapat menghemat energi kita sendiri karena kita tinggal pencet pencet saja apa yang kita inginkan 

3. Kekurangan Smart Home

   1. Dengan memasang rumah yang canggih memerlukan biaya yang besar sampai hingga puluhan juta.

   2. Memerlukan daya listrik yang besar, walaupun sudah ada sistem yang untuk menghemat energi, tapi dari sudut pandang lain pada rumah canggih ini memerlukan daya listrik yang besar untuk melakukan operasi.

   3. Susah di dapatkan karena barangnya harus sama persis jika tidak sama maka tidak akan terhubung dengan lancar.

Sumber: https://images.app.goo.gl/ruzJra2pJ85ygHAy9

Sekian penjelasan dari saya, semoga penjelasan saya ini berkah dan bermanfaat aamiin.

Nama : Riyo Febriyan 


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Mengenal Smart Home"

Post a Comment