Para pengunjung dapat bebas berekspresi di masing-masing spot foto yang dilengkapi dengan fasilitas yang menarik, seperti pakaian tradisional dan aksesoris foto lainnya.

Wahana waduk cengklik park dan biaya

1.monorail Rp.20.000

2.bioskop virtual reality(FR)Rp.15.000

3.kereta mini 10.000

4.bom bom car Rp.20.000

5.kidly boat Rp.10.000

6.super really Rp.10.000

7.komedi putar Rp.10.000

8.mandi bola Rp.10.000

9.rumah terbalik dan labirin kaca Rp.15.000


Harga tiket masuk wisata waduk cengklik.

Untuk menikmati wisata di waduk cengklik park,wisatawan akan dikenakan tiket masuk sebesar Rp.25.000 per orang tanpa batas usia.

Jam buka pada weekdays mulai pukul 08.30-18.00 WIB, sedangkan jam buka pada weekend mulai jam 6 sampai 9 

Dengan harga tiket reguler, pengunjung akan mendapatkan fasililtas ke Kampung Sakura,landmark,berbagai spot foto,rumah adat,kolam renang atau water boom,serta wisata gratis ke waduk cengklik.

Jarak tempat kota solo menuju waduk cengklik park sekitar  16,7 km dengan waktu tempuh sekitar 40 menit.

Sementara kalo kita ke waduk cengklik park dari Boyolali kita akan menempuh jarak 24,5 km dengan waktu tempuh sekitar 30 menit.

Rute dari kota solo ke waduk cengklik park Melewati jalan Adisucipto - jalan Adisumarmo - waduk cengklik park

Rute dari Boyolali menuju waduk cengklik park melalui jalan tol Semarang - jalan cendrawasih - jalan waduk cengklik park.

Dari cerita waduk cengklik di atas merasakan keindahan alam yang masih sangat asri dan suara suara burung pun berirama merdu sambil terbang tinggi.

Dan saya berpesan jangan anda lakukan ketika di waduk cengklik jangan buang sampah sembarang karena udah ada tempat sampah jadilah buang sampah pada tempatnya.