Pengertian Internet of Thing dan apa saja unsur pembentuknya

 Salam sejahtera. Perkembangan teknologi di dunia ini makin kesini makin maju di berbagai aspek, salah satunya adalah Internet of Thing atau lebih di kenal dengan IoT.

Teknologi IoT
SC: Google.searc


Pengertian Internet of Thing

Internet of Thing adalah suatu konsep yang mana benda atau objek di tanamkan sebuah teknologi yang berupa sensor, software yang bertujuan untuk berkomunikasi, mengendalikan, menghubungkan, dan bertukar data ke perangkat lain selama masih terhubung ke internet.
Teknologi IoT
SC: Google.searc


Unsur pembentuk IoT

Sebuah sistem pasti memiliki unsur pembentuknya, nah unsur pembentuk IoT adalah sebagai berikut:

1. Kecerdasan 

Internet of thing membuat hampir semua mesin yg menjadi cerdas sehingga internet of thing dpt meningkatkan segala aspek pd kehidupan dgn mengembangkan teknologi yg di dasarkan pd AI. Dalam pengembangan teknologi dpt dilakukan dgn cara pengumpulan data, algoritma kecerdasan, dan jaringan yg tersedia.

2. Konektivitas

Ada kemungkinan utk membuat/membuka jaringan baru dan jaringan khusus IoT. Jaringan ini tdk lagi terkait dgn penyedia utamanya saja. Jaringannya tdk harus berskala besar dan mshal, bisa tersedia PD skala yg jauh lebih kecil dan murah. 

3. Sensor

Sensor merupakan pembeda yg membuat IoT unik dibanding mesin canggih lainnya. Sensor ini mampu mendefinisikan instrumen, yg mengubah IoT dari jaringan standar dan cenderung pasif dlm perangkat, sehingga menjadi suatu sistem aktif yg dpt diintegrasikan ke dunia nyata dlm kehidupan sehari-hari.

4. Keterlibatan aktif

IoT mengenalkan paradigma yg baru bagi konten aktif, produk, maupun keterlibatan layanan.

5. Perangkat berukuran kecil

IoT memanfaatkan perangkat-perangkat kecil yg dibuat khusus agar menghasilkan ketepatan, skalabilitas, dan fleksibilitas yg baik. 

Jangan lupa mandi dan see you next time.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Pengertian Internet of Thing dan apa saja unsur pembentuknya"

Post a Comment