Internet Of Things

Lot atau singkatan dari internet of things selama beberapa tahun terakhir menjadi jargon spesial di ranah teknologi. Keberadaan lot di era transformasi digital seperti sekarang begitu di perlukan bisnis di berbagai sektor industri.
Berkat lot akhirnya banyak bisnis bisa berevolusi dengan sukses, menciptakan inovasi layanan canggih dengan teknologi pintar dan terintegrasi.
Sumber:kelas impian
Bentuk komunikasi pintar ini adalah machine to machine (m2m) ke manusia sebagai penggunanya. Jadi singkatnya, Iot akan menjadi teknologi yang memungkinkan segala hal terkoneksi dengan internet, misalnya mengontrol perangkat rumah seperti ac, kulkas, atau tv kini bisa dilakukan secara remote dari satu perangkat saja.
Sumber:Dicoding.com
Lot adalah teknologi yang memungkinkan satu objek untuk mampu berkirim data lewat koneksi tanpa bantuan komputer dan manusia.
Sejarah,istilah lot pertama kali disebut ahli teknologi asal Inggris kevin ashton, yang mana dia deskripsikan teknologi ini sebagai mata dan telinga dari komputer. Jauh sebelum istilah lot dicetuskan kevin,ahli teknologi lulusan masachusets institute of technologi john romkey telah menciptakan perangkat pintar lot pertama di dunia pada 1990.
Perangkat lot tersebut adalah alat pemanggang roti yang dikendalikan lewat komputer milik romkey.
Sumber:telkom lot
Unsur-unsur internet of things

1.sensor

Sensor mampu mengubah perangkat lot tepatnya pada segi jaringan dari yang sistemnya pasif berubah menjadi aktif dan terintegrasi dengan lingkungan sekitar.

2.kecerdasan buatan

Kecerdasan buatan atau artificial Intelligence aI menjadi ssalah satu benang merah yang menghidupkan lot. Denganngan AI, perangkat bisa berkomunikasi secara pintar. Lebih dari itu, perangkat IoT yang dibekali AI akan bisa melakukan kemampuan analisis yang lebih kompleks, seperti koleksi data, mengatur jaringan, bahkan mengembangkan algoritma.dengan demikian, kehadiran AI pada perangkat lot juga memungkinkan mereka dapat melakukan aktivitas sendiri tanpa harus menerima instruksi dari si pengguna.

3. Koneksi jaringan

Koneksi jaringan juga menjadi komponen pendukung sistem lot untuk bisa berkomunikasi secara lancar.konektivitas yang diperlukan sejatinya harus berjalan stabil, tetapi tidak perlu hadir dalam load ukuran besar.

4.perangkat mikro

Kehadiran perangkat mikro atau berukuran kecil dapat meningkatkan ketepatan, skalabilitas, dan fleksibilitas performa lot. Belum lagi, semakin kecilnya perangkat juga akan memiliki nilai biaya yang semakin sedikit.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Internet Of Things"

Post a Comment