ALAT ALAT DAN PEMASANGAN KABEL FIBER OPTIC

Hallowww sobat tkj disini saya akan membahas apa saja alat alat fiber optic serta pemasangan nya.
Apa aja alat alat fiber optic yuk kita bahas bersama 
Alat alat fiber optic:
1.fucion suplicer 
Fusion splicer atau bisa disebut juga dengan Penyambungan fiber optik adalah proses penyambungan fiber optik. melalui perlakuan panas suhu tinggi. Dengan bantuan mesin las khusus. Dengan bantuan mesin las, seluruh rangkaian pekerjaan pengelasan dilakukan dari ujung yang akan dilas hingga ujung sambungan.

2.cleaver fiber optic


Cleaver ini adalah sebuah alat atau perlengkapan untuk membuat potongan muka ujung fiber yang hampir sempurna. Sama halnya seperti menggunakan alat pencungkil ketupat saat memotong kaca, atau pisau pemotong fiber membuat potongan yang sangat kecil pada fiber terlebih dahulu, kemudian fiber ditekan pada potongan kecil untuk memaksanya putus yaitu pada sudut 90 ° .

3.miller stripper 

yaitu Alat untuk mengupas serat berlapis 250mm.

4.optical power meter
Optical Power meter (OPM) adalah instrumen pengujian yang digunakan untuk mengukur secara akurat kekuatan peralatan fiber optik atau kekuatan sinyal optik yang melewati kabel fiber.

5.bit eror rate test 

Bit Error Rate (BER) adalah ukuran integritas sinyal telekomunikasi berdasarkan kuantitas atau persentase bit yang ditransmisikan yang diterima secara tidak benar

CARA PEMASANGAN KABEL FIBER OPTIC
- Siapkan kabel yang akan di gunakan.
- kupas kulit luar kabel
- setelah itu coba oleskan alkohol pada bagian kabel yang bewarna biru
- setelah itu kupas kabel biru tersebut
- setelah selesai mengupas kabel tersebut nanti akan kelihatan 4 kabel seperti jelai rambut.
- Nah didalam lapisan helai itu adalagi lapisan kaca tapi belum core/inti fiber nya. untuk itu diperlukan alat pengupas.
- kupas perlahan lahan kulit pembungkus helai itu dengan pengupas
- Setelah terkupas anda siapkan lem untuk fiber nya. terdiri dari 2 cairan satunya di oleskan ke fiber nya dan satunya di suntikkan ke konektor nya.kemudian perlahan2 anda masukkan fiber nya ke konektor, ingat jangan sampai terlambat, jika terlambat maka lem nya akan mengering dan fiber tidak bisa di tarik lagi.
- Kemudian silahkan potong fiber nya menggunakan pemotong yang sudah disediakan.jika hasil potongannya bagus maka kemungkinan peluang menggosok2 nya tidak lama
-sekali teropong menggunakan microscope untuk melihat potongan atau gosokan fiber nya.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "ALAT ALAT DAN PEMASANGAN KABEL FIBER OPTIC"

Post a Comment