BUKIT BEJAGAN JEPARA

 Bukit Bejagan Jepara

Bukit yang di buka dari tahun 2017 memiliki suasana yang sejuk dan indah karena berada di sekeliling perbukitan,rasa sejuk dan pemandangan yang indah membuat bukit ini di jadikan tempat healing.Ternyata wisata ini di kelola oleh pemuda pemuda setempat loh.

sumber foto Instagram/@nurma11_nur

Bertempat di Dukuh Duplak, Desa tempur, Kecamatan Keling, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah.

Karcis masuk dan spot foto

Untuk masuk ke wisata bukit bejagan,kamu ga perlu bayar karcis namun hanya membayar parkir seharga Rp.5.000 saja.

Bukit bejagan memiliki spot foto favorit yaitu rumah pohon dan jembatan gantung sebagai akses menuju rumah pohon.Selain rumah pohon ada juga tempat untuk meikmati makanan dan minuman seperi gazebo.Bisa juga berfoto dengan berlatar Gunung Songolikur.

sumber foto Instagram/@sfmakkiyyah_

Jika suasana sedang cerah,kamu bisa camping untuk melihat pemandangan langit malam yang indah.Dan buat yang suka ngopi,bukit ini juga memiliki kopi hitam khas dari Jepara yaitu kopi tempur yang syahdu di nikmati berbalut cuaca dingin.

sumber foto Instagram/@ikhsanul_hudallah

Jika ingin meninap di hotel,kamu nisa menginap di Hotel RedDoorz Syariah Near Sakuro Beach Jepara.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "BUKIT BEJAGAN JEPARA"

Post a Comment